26. Jika dakwah terasa berat, maka jangan minta beban yang ringan, tapi mintalah punggung yang kuat untuk menyangganya. Yakinlah!!! Sesungguhnya allah memberikan beban sesuai ukurannya. From Diah Ayu Novitasari at 31/07/2008
27. Tidaklah sedekah itu mengurangi harta sama sekali, dan tidaklah Allah menambahkan bagi hambaNya yang pemaaf melainkan kehormatan, dan tidaklah seorang hamba bersikap tawadhu’melainkan Ia akan meninggikan derajat. From Diah Ayu Novitasari at 01/08/2008
28. Hidup adalah kesempatan, gunakan itu. Hidup adalah keindahan, kagumi itu. Hidup adalah mimpi, wujudkan itu. Hidup adalah kewajiban, penuhi itu. Hidup adalah pertandinga, jalani itu. Hidup adalah kekayaan, simpan itu. Hidup adalah kasih, nikmati itu. Ya Allah...gelap jalan yang kutempuh, jika Engkau menjauhiku, gerakanlah langkahku hanya menuju ridhaMu, cukup Engkau penolongku. From Diah ayu Novitasari at 03/08/2008
29. ”Sungguh kau tak akan bisa pernah bisa membalas kebaikan ibumu...walaupun sekedar satu teriaka beliau saat melahirkanmu”(Abdullah ibnu Umar). Lantas apa yang akan engkau berikan kepada ibundamu wahai ukhti??? Jika demikian..lantas apa yang akan diberikan putramu kelak wahai calon bunda? Barakallahu Fiyki. From Elok Ethika Lestari at 07/08/2008
30. Doa yang paling cepat dikabulkan adalah doa seseorang bagi lainnya, sedangkan mereka dalam keadaan berjauhan. From Mbak ika safitri at 12/08/2008
31. Tinggalkan sesuatu untuk sahabat, jangan meninggalkan sahabat untuk sesuatu. Karena sesuatu akan meninggalkanmu tapi sahabat akan selalu ada untuk mu...Gud Nite(^_^). From Frissa at 15/08/2008
32. Hargai bila berbeda...sayangi bila bersama...Maafkan bila terluka. Rindui bila berjauhan. Fahami bila keliru. Nasehati bila terlalai. Ingat bila lampu mati. Itulah sahabat sejati. From Heny Dwi Khoirunnisa at 21/08/2008
33. Sesungguhnya di jannahNya ada 100 tingkatan yang Allah persiapkan untuk mujahid fi sabilillah. Jarak antara satu derajad dg derajad yang lain sm dg jarak langit dan bumi, maka jika kalian meminta, mintalah jannah firdaus. (Fathubaari:6/91). From Diah Ayu Novitasari at 26/08/2008
34. Berjihadlah melawan hawa nafsu anda dg pedang riyadhah (latihan) dan riyadhah itu ada 4 macam, yaitu sedikit makan, sedikit tidur, bicara seperlunya dan sabar menghadapi gangguan yang menyakitkan dari semua orang. From Diah Ayu Novitasari at 27/08/2008
35. Ketika wajah penat memikirkan masalah dunia maka berwudhulah. Ketika tangan letih menggapai citamu, bertakbirlah. Ketika pundak lelah menanggung beban, maka bersujudlah. Yakinlah, Allah akan memberikan yang baik bagi kita. Maka di gerbang awal Ramadhan Novi memohon maaf atas segala khilaf, mhn dimaafkan. From Diah Ayu Novitasari at 29/08/2008
36. Sabar adalah jalan keluar bagi orang-orang yang tidak menemukan jalan keluar. Teringat ayat Al Qur’an ”Innallaha maĆ”shaabirin”tetaplah sabar di jalan dakwah ini ukhti. Moga Allah meridhai. Amin. From Mbak Ika Safitri at 02/09/2008
37. ”Dan Dialah yang menyatukan hati2 mereka. Jika Kami belanjakan semua kekayaan yang ada di bumi, tidaklah Kami mampu menyatukan hati mereka, tetapi Allahlah yang mempersatukan di antara mereka, Karena sesungguhnya Dia Maha Perkasa lagi maha Bijaksana. (Q.S. Al Anfal: 63). From Lailatul maulida at 13/9/2008
38. ”peliharalah hatimu, niscaya lisanmu akan baik. Peliharalah akhiratmu, niscaya duniamu akan baik”
39. Istiqomahlah kalian dan janganlah kalian menghitung-hitung dan ketahuilah bahwa sebaik2 amal kalian adalah sholat dan tidakada yang dapat menjaga wudlu (istiqomalah dalam wudlu) kecuali orang mukmin. (H.R. Ibnuh Majah). From Mbak Ika safitri at 21/10/2008
40. Rabb, jadikanlah saudari q mujahidah tangguh. Sesabar Fatimah, setegar Hajar, sebijak Khatdijah, secerdas Aisyah dan seberani Asma. Semoga Allah selalu mengikat hati kita dalam ketakwaan padaNya. Luv U Coz Allah, sist . From Noviyanti Santoso at 22/10/2008
41. Tidaklah sekali-kali Allah menguji hambaNya melainkan dengan hal yang pasti akan membawa pahala baginya atau menghapuskan dosa baginya. (Riwayat Ahmad bin Yusuf). Do the best for UTS. From Mbak Ika Ikwanti at 24/10/2008
42. Semua kebaikan terangkum dalam 3 kata:
Pandangan, tiap pandangan yang tidak menghasilkan ibrah adalah kelalaian akal.Diam, tiap diam yang tidak mengandung pikiran berarti kelengahan.
Bicara, tiap bicara yang tidak mencerminkan dzikir adalah perbuatan sia2.
Beruntunglah orang yang pandangannya menambah ibrah, diamnya berbuah pikir dan bicaranya cerminan dzikir. (Ali bin Abi Thalib RA) From Mb Ika Ikwanti at 14/11/2008
43. Ada yang mengeluh, merasa jenuh, ingin gugur dan jatuh, ia berkata: LELAH! Ada yang lelah, tubuhnya penat, tp semangatnya kuat, ia berkata: LILLAH! Mari berruhul istijabah dengan amanah2 kita. From Desy Putri purnamasari at 17/11/2008
44. Dakwah adalah nafas panjang yang kemuliannya hanya akan diraih lewat tangga kelelahan. Maka jangan pernah katakan lelah, tp katakanlah LILLAH! Just 4 u Ukhtifillah. From Nasikhah Imama at 22/11/2008
45. ”Tiada suatu bencana pun yang menimpa di bumi dan tidak pula pada dirimu sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Maahfudz) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. Kami jelaskan yang demikian itu supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembura terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri ”(Q.S. Al hadid : 22-23). From Mbak Ika Safitri at 24/11/2008
46. Hidup itu pilihan, ikhlas untuk bergerak di jalanNya atau duduk diam melihat kenyataan hidup. Manakah yang kita pilih? Jika kita ikhlas bergerak di jalan Allah, Yakinlah bahwa pertolongan Allah sungguh dekat dengan kita semua yang mau menolong agama Allah. Jadikan amanah kita sebagai ladang dakwah kita. Bersyukurlah jika kita termasuk orang yang terpilih. Keep Istiqomah! Hamasah!. Fro Leska Tariyani at 26/11/2008
47. Shoumu yaumi arofata yukaffiru dzunuuba sanata ini maadhiyatan wa mustaqbilatan. Puasa pada hari Arafah dapat menghapus dosa selama 2 tahun, 1 th yang lalu dan 1 th yang akan datang. H. R. Muslim. From DPP JMMI at 06/12/2008
48. Persahabatan ibarat 1 janji yang dibuat dalam hati, tidak dapat ditulis, tidak dapat dibaca, namun tidak akan terpisah oleh jarak dan waktu, tidak akan berubah oleh masa, tak akan tergantikan oleh apapun. Sekali kita kenal, selamanya kita kawan. From Iffah Amalia Hidayati at 06/12/2008
49. ”Dan siapakah yang lebih baik perkataannya dari pada orang yang menyeru kepada Allah dan mengerjakan kebijakan dan berkata sesungguhnya aku termasuk orang-orang muslim (yang berserah diri)? (Q.S.22:22). From BPM at 15/12/2008
50. ”Hanyalah yang memakmurkan masjid2 Allah ialah orang2 yang beriman kepada Allah dan hari kemudian, serta tetap mendirikan sholat, menunaikan zakat dan tidak takut pada siapapun selain kepada Allah, maka merekalah orang2 yang diharapkan termasuk golongan orang2 yang diharapkan termasuk golongan orang-orang yang mendapat petunjuk”(Q.S. AT taubah: 18). From mbak Ika Safitri at 20/12/2008


0 komentar:

Posting Komentar

Thank you very much for your comment.

SMS taujih (Episode 2)

26. Jika dakwah terasa berat, maka jangan minta beban yang ringan, tapi mintalah punggung yang kuat untuk menyangganya. Yakinlah!!! Sesungguhnya allah memberikan beban sesuai ukurannya. From Diah Ayu Novitasari at 31/07/2008
27. Tidaklah sedekah itu mengurangi harta sama sekali, dan tidaklah Allah menambahkan bagi hambaNya yang pemaaf melainkan kehormatan, dan tidaklah seorang hamba bersikap tawadhu’melainkan Ia akan meninggikan derajat. From Diah Ayu Novitasari at 01/08/2008
28. Hidup adalah kesempatan, gunakan itu. Hidup adalah keindahan, kagumi itu. Hidup adalah mimpi, wujudkan itu. Hidup adalah kewajiban, penuhi itu. Hidup adalah pertandinga, jalani itu. Hidup adalah kekayaan, simpan itu. Hidup adalah kasih, nikmati itu. Ya Allah...gelap jalan yang kutempuh, jika Engkau menjauhiku, gerakanlah langkahku hanya menuju ridhaMu, cukup Engkau penolongku. From Diah ayu Novitasari at 03/08/2008
29. ”Sungguh kau tak akan bisa pernah bisa membalas kebaikan ibumu...walaupun sekedar satu teriaka beliau saat melahirkanmu”(Abdullah ibnu Umar). Lantas apa yang akan engkau berikan kepada ibundamu wahai ukhti??? Jika demikian..lantas apa yang akan diberikan putramu kelak wahai calon bunda? Barakallahu Fiyki. From Elok Ethika Lestari at 07/08/2008
30. Doa yang paling cepat dikabulkan adalah doa seseorang bagi lainnya, sedangkan mereka dalam keadaan berjauhan. From Mbak ika safitri at 12/08/2008
31. Tinggalkan sesuatu untuk sahabat, jangan meninggalkan sahabat untuk sesuatu. Karena sesuatu akan meninggalkanmu tapi sahabat akan selalu ada untuk mu...Gud Nite(^_^). From Frissa at 15/08/2008
32. Hargai bila berbeda...sayangi bila bersama...Maafkan bila terluka. Rindui bila berjauhan. Fahami bila keliru. Nasehati bila terlalai. Ingat bila lampu mati. Itulah sahabat sejati. From Heny Dwi Khoirunnisa at 21/08/2008
33. Sesungguhnya di jannahNya ada 100 tingkatan yang Allah persiapkan untuk mujahid fi sabilillah. Jarak antara satu derajad dg derajad yang lain sm dg jarak langit dan bumi, maka jika kalian meminta, mintalah jannah firdaus. (Fathubaari:6/91). From Diah Ayu Novitasari at 26/08/2008
34. Berjihadlah melawan hawa nafsu anda dg pedang riyadhah (latihan) dan riyadhah itu ada 4 macam, yaitu sedikit makan, sedikit tidur, bicara seperlunya dan sabar menghadapi gangguan yang menyakitkan dari semua orang. From Diah Ayu Novitasari at 27/08/2008
35. Ketika wajah penat memikirkan masalah dunia maka berwudhulah. Ketika tangan letih menggapai citamu, bertakbirlah. Ketika pundak lelah menanggung beban, maka bersujudlah. Yakinlah, Allah akan memberikan yang baik bagi kita. Maka di gerbang awal Ramadhan Novi memohon maaf atas segala khilaf, mhn dimaafkan. From Diah Ayu Novitasari at 29/08/2008
36. Sabar adalah jalan keluar bagi orang-orang yang tidak menemukan jalan keluar. Teringat ayat Al Qur’an ”Innallaha maĆ”shaabirin”tetaplah sabar di jalan dakwah ini ukhti. Moga Allah meridhai. Amin. From Mbak Ika Safitri at 02/09/2008
37. ”Dan Dialah yang menyatukan hati2 mereka. Jika Kami belanjakan semua kekayaan yang ada di bumi, tidaklah Kami mampu menyatukan hati mereka, tetapi Allahlah yang mempersatukan di antara mereka, Karena sesungguhnya Dia Maha Perkasa lagi maha Bijaksana. (Q.S. Al Anfal: 63). From Lailatul maulida at 13/9/2008
38. ”peliharalah hatimu, niscaya lisanmu akan baik. Peliharalah akhiratmu, niscaya duniamu akan baik”
39. Istiqomahlah kalian dan janganlah kalian menghitung-hitung dan ketahuilah bahwa sebaik2 amal kalian adalah sholat dan tidakada yang dapat menjaga wudlu (istiqomalah dalam wudlu) kecuali orang mukmin. (H.R. Ibnuh Majah). From Mbak Ika safitri at 21/10/2008
40. Rabb, jadikanlah saudari q mujahidah tangguh. Sesabar Fatimah, setegar Hajar, sebijak Khatdijah, secerdas Aisyah dan seberani Asma. Semoga Allah selalu mengikat hati kita dalam ketakwaan padaNya. Luv U Coz Allah, sist . From Noviyanti Santoso at 22/10/2008
41. Tidaklah sekali-kali Allah menguji hambaNya melainkan dengan hal yang pasti akan membawa pahala baginya atau menghapuskan dosa baginya. (Riwayat Ahmad bin Yusuf). Do the best for UTS. From Mbak Ika Ikwanti at 24/10/2008
42. Semua kebaikan terangkum dalam 3 kata:
Pandangan, tiap pandangan yang tidak menghasilkan ibrah adalah kelalaian akal.Diam, tiap diam yang tidak mengandung pikiran berarti kelengahan.
Bicara, tiap bicara yang tidak mencerminkan dzikir adalah perbuatan sia2.
Beruntunglah orang yang pandangannya menambah ibrah, diamnya berbuah pikir dan bicaranya cerminan dzikir. (Ali bin Abi Thalib RA) From Mb Ika Ikwanti at 14/11/2008
43. Ada yang mengeluh, merasa jenuh, ingin gugur dan jatuh, ia berkata: LELAH! Ada yang lelah, tubuhnya penat, tp semangatnya kuat, ia berkata: LILLAH! Mari berruhul istijabah dengan amanah2 kita. From Desy Putri purnamasari at 17/11/2008
44. Dakwah adalah nafas panjang yang kemuliannya hanya akan diraih lewat tangga kelelahan. Maka jangan pernah katakan lelah, tp katakanlah LILLAH! Just 4 u Ukhtifillah. From Nasikhah Imama at 22/11/2008
45. ”Tiada suatu bencana pun yang menimpa di bumi dan tidak pula pada dirimu sendiri melainkan telah tertulis dalam kitab (Lauh Maahfudz) sebelum Kami menciptakannya. Sesungguhnya yang demikian itu adalah mudah bagi Allah. Kami jelaskan yang demikian itu supaya kamu jangan berduka cita terhadap apa yang luput dari kamu, dan supaya kamu jangan terlalu bergembura terhadap apa yang diberikanNya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong lagi membanggakan diri ”(Q.S. Al hadid : 22-23). From Mbak Ika Safitri at 24/11/2008
46. Hidup itu pilihan, ikhlas untuk bergerak di jalanNya atau duduk diam melihat kenyataan hidup. Manakah yang kita pilih? Jika kita ikhlas bergerak di jalan Allah, Yakinlah bahwa pertolongan Allah sungguh dekat dengan kita semua yang mau menolong agama Allah. Jadikan amanah kita sebagai ladang dakwah kita. Bersyukurlah jika kita termasuk orang yang terpilih. Keep Istiqomah! Hamasah!. Fro Leska Tariyani at 26/11/2008
47. Shoumu yaumi arofata yukaffiru dzunuuba sanata ini maadhiyatan wa mustaqbilatan. Puasa pada hari Arafah dapat menghapus dosa selama 2 tahun, 1 th yang lalu dan 1 th yang akan datang. H. R. Muslim. From DPP JMMI at 06/12/2008
48. Persahabatan ibarat 1 janji yang dibuat dalam hati, tidak dapat ditulis, tidak dapat dibaca, namun tidak akan terpisah oleh jarak dan waktu, tidak akan berubah oleh masa, tak akan tergantikan oleh apapun. Sekali kita kenal, selamanya kita kawan. From Iffah Amalia Hidayati at 06/12/2008
49. ”Dan siapakah yang lebih baik perkataannya dari pada orang yang menyeru kepada Allah dan mengerjakan kebijakan dan berkata sesungguhnya aku termasuk orang-orang muslim (yang berserah diri)? (Q.S.22:22). From BPM at 15/12/2008
50. ”Hanyalah yang memakmurkan masjid2 Allah ialah orang2 yang beriman kepada Allah dan hari kemudian, serta tetap mendirikan sholat, menunaikan zakat dan tidak takut pada siapapun selain kepada Allah, maka merekalah orang2 yang diharapkan termasuk golongan orang2 yang diharapkan termasuk golongan orang-orang yang mendapat petunjuk”(Q.S. AT taubah: 18). From mbak Ika Safitri at 20/12/2008


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar

Thank you very much for your comment.